FL2N 2019 - Juknis FL2N tingkat SD 2019 sudah terbit dari Direktorat Pembinaan Sekolah Dasar, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Bila bapak/ibu belum memiliki juknis ini, bapak/ibu bisa pergi ke alamat ini.
Lomba Cipta Pantun merupakan salah satu bidang lomba dari FL2N. Peserta diharapkan bisa menciptakan pantun yang menarik, bermanfaat dan tentunya asli. Pantun yang diciptakan bukan merupakan pantun yang pernah diterbitkan secara profesional atau komersial.
Baca juga :
a. Satu karya terdiri atas 5-8 bait;
b. Setiap karya dilengkapi dengan judul di bagian atas tengah kertas, serta nama peserta didik dan nama sekolah di pojok kanan atas kertas;
c. Karya ditulis tangan dengan pada kertas folio bergaris atau diketik pada kertas A4 dengan jenis huruf Times New Roman 12 poin dengan jarak margin 4-3-3-3 sentimeter;
d. Karya dalam format pdf diunggah bersama kelengkapan berkas saat registrasi daring ke alamat http://ditpsd.kemdikbud.go.id/peserta-didik/registrationfl2n.
e. Karya pantun yang dikirimkan memenuhi syarat pantun:
1. Satu bait terdiri atas 4 larik (baris);
2. Setiap larik terdiri atas 8-12 suku kata;
3. Larik pertama dan kedua berbentuk sampiran;
4. Larik ketiga dan keempat berbentuk isi pantun yang sesuai dengan tema;
5. Dalam satu bait mempunyai rima a-b-a-b.
a. Kesesuaian judul dan isi dengan tema;
b. Keindahan gaya bahasa/majas, diksi, ejaan, dan rima;
c. Kedalaman makna, kejelasan pesan/amanat dan kebermanfaatan untuk pembentukan karakter;
d. Orisinilitas/Keaslian karya (bukan plagiat/jiplakan);
e. Daya cipta/kreativitas dan keunikan.
Sumber:
Juknis Festival Lomba Literasi FL2N 2019 Kemendikbud
Leafleat Literasi FL2N 2018 | Poster Literasi FL2N 2018
Bacaan Serupa:
Lomba Cipta Pantun merupakan salah satu bidang lomba dari FL2N. Peserta diharapkan bisa menciptakan pantun yang menarik, bermanfaat dan tentunya asli. Pantun yang diciptakan bukan merupakan pantun yang pernah diterbitkan secara profesional atau komersial.
Baca juga :
- Ketentuan Festival Dan Lomba Literasi Cipta Syair 2019
- Ketentuan Festival Dan Lomba Literasi Baca Puisi 2019
- [Lengkap] Ketentuan Festival Lomba Literasi Menulis Cerpen 2019
- Juknis Festival dan Lomba Literasi Mendongeng 2019
- Juknis Festival Lomba Literasi FL2N 2019
A. Kriteria Peserta
- Peserta adalah Warga Negara Indonesia (WNI);
- Peserta adalah siswa SD/MI dan atau yang sederajat dan pada tahun pelajaran 2018 / 2019 masih berstatus sebagai peserta didik;
- Peserta belum pernah menjadi Juara I, II, dan III tingkat nasional pada cabang lomba Apresiasi Sastra (menulis cerpen, cipta pantun, cipta syair, baca puisi dan mendongeng) yang diselenggarakan oleh Kemendikbud;
- Peserta hanya boleh mengikuti satu cabang lomba dan hanya mengirimkan satu karya;
- Pendaftaran dilakukan secara daring melalui alamat http://ditpsd.kemdikbud.go.id/peserta-didik/registrationfl2n.
B. Persyaratan Karya
a. Satu karya terdiri atas 5-8 bait;
b. Setiap karya dilengkapi dengan judul di bagian atas tengah kertas, serta nama peserta didik dan nama sekolah di pojok kanan atas kertas;
c. Karya ditulis tangan dengan pada kertas folio bergaris atau diketik pada kertas A4 dengan jenis huruf Times New Roman 12 poin dengan jarak margin 4-3-3-3 sentimeter;
d. Karya dalam format pdf diunggah bersama kelengkapan berkas saat registrasi daring ke alamat http://ditpsd.kemdikbud.go.id/peserta-didik/registrationfl2n.
e. Karya pantun yang dikirimkan memenuhi syarat pantun:
1. Satu bait terdiri atas 4 larik (baris);
2. Setiap larik terdiri atas 8-12 suku kata;
3. Larik pertama dan kedua berbentuk sampiran;
4. Larik ketiga dan keempat berbentuk isi pantun yang sesuai dengan tema;
5. Dalam satu bait mempunyai rima a-b-a-b.
C. Kriteria Penilaian Karya
a. Kesesuaian judul dan isi dengan tema;
b. Keindahan gaya bahasa/majas, diksi, ejaan, dan rima;
c. Kedalaman makna, kejelasan pesan/amanat dan kebermanfaatan untuk pembentukan karakter;
d. Orisinilitas/Keaslian karya (bukan plagiat/jiplakan);
e. Daya cipta/kreativitas dan keunikan.
Contoh pantun dengan Tema "Suka Cita Anak Indonesia Sepanjang Hayat"
Memancing ikan memasak tuna
Airnya jernih di perigi desa
Kalau kita ingin berguna
Terus belajar sepanjang masa
Airnya jernih di perigi desa
Kalau kita ingin berguna
Terus belajar sepanjang masa
Begitu tinggi lompat kanguru
Membelah bambu di gedung rakyat
Membaca buku menyimak guru
Belajar itu sepanjang hayat
Membelah bambu di gedung rakyat
Membaca buku menyimak guru
Belajar itu sepanjang hayat
Batang damar pekat getahnya
Kalakanji kering di sungai Jihan
Buanglah sampah pada tempatnya
Belajar disiplin demi lingkungan
Kalakanji kering di sungai Jihan
Buanglah sampah pada tempatnya
Belajar disiplin demi lingkungan
Sumber:
Juknis Festival Lomba Literasi FL2N 2019 Kemendikbud
Leafleat Literasi FL2N 2018 | Poster Literasi FL2N 2018
Bacaan Serupa: