Hidroponik adalah cara bertanam menggunakan air tanpa tanah. Pada penanaman konvesional dan organik, media tanam masih menggunakan tanah. Hidroponik merupakan metode menanam yang praktis karena selain tanpa tanah juga bisa diterapkan di berbagai kondisi tempat. Bertanam hidroponik dapat dilakukan di pekarangan rumah, Balkon rumah, lahan terbuka hingga di dak gedung bertingkat.
Selain air sebagai media penghantar nutrisi/pupuk, hidroponik menggunakan media tanam khusus. Media tanam hidroponik sebagai berikut.
Baca juga : Tidak bawa kabel data, ini cara menyimpan foto dan file dari HP ke laptop
Hiroponik dapat menjadi salah satu program sekolah. Program hidroponik dapat dikelompokkan sebagai salah satu program penghijauan di sekolah. Untuk pembiayaan program Hidroponik di sekolah dapat dibebankan pada anggaran sekolah yang sesuai misalnya Dana BOS.
Beberapa sekolah berpredikat sekolah Adiwiyata mempunyai perangkat tanaman Hidroponik di sekolah. Hidroponik jadi salah satu upaya dalam kegiatan Go Green. Banyak manfaat dari program Hidroponik di sekolah. Manfaat program Hidroponik di sekolah sebagai berikut.
Tanaman Hidroponik yang ditanam di sekolah dapat berupa tanaman sayuran dan tanaman buah. Bahkan bunga pun kalau sekolah mau juga dapat ditanam secara Hidroponik. Pada Hidroponik terdapat berbagai jenis nutrisi hidroponik yang disesuaikan dengan jenis tanaman yang ditanam. Jenis nutrisi hidroponik sebagai berikut.
Apa saja kegiatan yang dilakukan pada program Hidroponik di sekolah?. Program Hiroponik bagus untuk pembelajaran siswa. Di program Hiroponik bukan hanya teori yang diberikan tapi juga ada banyak praktik. Nah beriukut beberapa kegiatan yang bisa dilakukan pada program Hiroponik.
Baca juga : Cara install printer Epson L360 tanpa CD [Epson L360 Series]
Apa yang harus dilakukan untuk memulai program Hiroponik di sekolah?. Berikut beberapa hal yang perlu dilakukan dan disiapkan untuk memulai pembelajaran menanam tanaman Hiroponik di sekolah.
Baca juga : 11 keyword rahasia Google yang belum ditahu banyak orang
Kedua alat di atas sudah cukup untuk Pembelajaran menanam tanaman Hidroponik Kepada Siswa Sekolah. TDS/EC meter dan PH meter digunakan secara bersama-sama untuk mengatur kebutuhan nutrisi tanaman Hiroponik.
Materi lebih lanjut tentang Hidroponik dapat ditelusuri lebih lanjut di Google. Nah, untuk memperoleh alat dan bahan Hidroponik dapat diperoleh di toko pertanian, toko khusus Hidroponik, dan toko online.
Begitulah informasi mengenai pembelajaran menanam tanaman Hidroponik kepada siswa sekolah. Semoga bermanfaat. Yuk bagikan artikel ini supaya membawa manfaat lebih banyak lagi.
Selain air sebagai media penghantar nutrisi/pupuk, hidroponik menggunakan media tanam khusus. Media tanam hidroponik sebagai berikut.
- rockwool
- vermiculite
- spons
- perlite
- clay
- hidroton
- cocopeat
- sekam bakar
Baca juga : Tidak bawa kabel data, ini cara menyimpan foto dan file dari HP ke laptop
Pembelajaran Menanam Tanaman Hidroponik Kepada Siswa Sekolah
Sebagai cara praktis dalam bertanam tanaman, maka hidroponik bisa diajarkan kepada anak didik di sekolah. Cara menanam tanaman secara hidroponik sudah bisa dikenalkan di sekolah mulai dari jenjang TK. Untuk siswa SD sudah bisa di ajarkan bagaimana cara menanam hidroponik dengan benar. Anak-anak SD belum bisa fokus mengurusi tanaman jadi tanaman hidroponik di sekolah sebagian besar masih diurusi oleh gurunya. Untuk anak SMP dan SMA sudah bisa diarahkan supaya bisa mengurus tanaman hirdoponik dengan benar.Hiroponik dapat menjadi salah satu program sekolah. Program hidroponik dapat dikelompokkan sebagai salah satu program penghijauan di sekolah. Untuk pembiayaan program Hidroponik di sekolah dapat dibebankan pada anggaran sekolah yang sesuai misalnya Dana BOS.
Beberapa sekolah berpredikat sekolah Adiwiyata mempunyai perangkat tanaman Hidroponik di sekolah. Hidroponik jadi salah satu upaya dalam kegiatan Go Green. Banyak manfaat dari program Hidroponik di sekolah. Manfaat program Hidroponik di sekolah sebagai berikut.
- Menghijaukan lingkungan sekolah.
- Meningkatkan estetika lingkungan sekolah
- Meningkatkan kecintaan siswa serta seluruh warga sekolah karena kebanggaan adanya Hiroponik di sekolah
- Pembinaan karakter siswa seperti karakter cinta lingkungan, karakter menghargai pekerjaan khususnya petani dan karakter lainnya.
- Pelajaran tentang cara bertanam Hiroponik
- Panen tanaman hidroponik
Tanaman Hidroponik yang ditanam di sekolah dapat berupa tanaman sayuran dan tanaman buah. Bahkan bunga pun kalau sekolah mau juga dapat ditanam secara Hidroponik. Pada Hidroponik terdapat berbagai jenis nutrisi hidroponik yang disesuaikan dengan jenis tanaman yang ditanam. Jenis nutrisi hidroponik sebagai berikut.
- Nutrisi Hidroponik Semua Komoditi
- Nutrisi Hidroponik Sayuran
- Nutrisi Hidroponik Buah
- Nutrisi Hidroponik Khusus Cabe
- Nutrisi Hidroponik Khusus Tomat
- Nutrisi Hidroponik Khusus Paprika
- Nutrisi Hidroponik Bunga
dan seterusnya...
Terkait pembelajaran menanam tanaman Hidroponik kepada siswa sekolah, apa saja materi yang disampaikan kepada siswa?. Berikut daftar materi pembelajaran menanam tanaman Hidroponik untuk siswa sekolah.- Sejarah dan perkembangan Hiroponik
- Definisi Hidroponik
- Perbedaan Hiroponik dengan sistem pertanian konvensional dan organik
- Kelebihan Hidroponik
- Peralatan dan bahan menanam tanaman Hidroponik
- Media tanam Hidroponik
- Daftar singkatan terkait Hidroponik
- Sistem menanam tanaman Hidroponik
- Jenis tanaman yang ditanam secara Hidroponik
- Jenis sayuran hidroponik dan masa panennya
- Jenis tanaman buah dan masa panennya
- Jenis tanaman herbal dan masa panennya
- Jenis hama tanaman Hiroponik dan cara penanganannya
Apa saja kegiatan yang dilakukan pada program Hidroponik di sekolah?. Program Hiroponik bagus untuk pembelajaran siswa. Di program Hiroponik bukan hanya teori yang diberikan tapi juga ada banyak praktik. Nah beriukut beberapa kegiatan yang bisa dilakukan pada program Hiroponik.
- Pemberian teori Hiroponik
- Praktek memotong rockwool Hiroponik
- Praktek membuat netpot dari barang bekas
- Praktek membuat sumbu untuk Hidroponik sistem Wick
- Praktek melarutkan nutrisi Hiroponik
- Praktek menggunakan alat pengukur nutrisi Hidroponik
- Praktek menyemai benih tanaman
- Praktek pindah tanam tanaman Hiroponik
- Praktek merawat tanaman Hidroponik
- Praktek membuat perangkat sistem Hidroponik (Sistem Wick, DWC, Rakit Apung, DFT, dan NFT)
Baca juga : Cara install printer Epson L360 tanpa CD [Epson L360 Series]
Apa yang harus dilakukan untuk memulai program Hiroponik di sekolah?. Berikut beberapa hal yang perlu dilakukan dan disiapkan untuk memulai pembelajaran menanam tanaman Hiroponik di sekolah.
1. Penentuan PIC/penanggungjawab program Hidroponik
Kepala sekolah perlu menunjuk salah satu Guru sebagai PIC Hidroponik. Ya sebaiknya PIC Hiroponik merupakan guru di sekolah bersangkutan. Sekolah dapat meminta penggiat Hiroponik di sekitar untuk melakukan sosialisasi Hidroponik. Dengan bekal ini diharapkan PIC Hiroponik nantinya siap menjalankan tugasnya sebagai PIC program Hidroponik.Baca juga : 11 keyword rahasia Google yang belum ditahu banyak orang
2. Penyiapan Perangkat Hidroponik
Perangkat Hiroponik disebut juga Modul Hidroponik. Modul Hiroponik umumnya terbuat dari Pipa PVC dan Talang Air. Sekolah bisa memesan modul Hidroponik pada penggiat Hiroponik di daerahnya atau membeli secara online.3. Penyiapan Media Tanam Hidroponik
Jenis-jenis media tanam hidroponik seperti sudah disebutkan di atas. Pilihlah salah satu atau beberapa media tanam yang mudah diperoleh oleh sekolah. Pemilihan media tanam Hidroponik disesuaikan dengan sistem Hiroponik yang digunakan.4. Penyiapan Alat Hidroponik
Selain media tanam Hidroponik diperlukan beberapa alat khusus untuk bertanam Hidroponik dengan benar. Untuk skala pembelajaran Hiroponik dapat disiapkan alat-alat berikut.- TDS Meter atau TDS/EC meter
- PH Meter
Kedua alat di atas sudah cukup untuk Pembelajaran menanam tanaman Hidroponik Kepada Siswa Sekolah. TDS/EC meter dan PH meter digunakan secara bersama-sama untuk mengatur kebutuhan nutrisi tanaman Hiroponik.
5. Penyiapan Nutrisi Hidroponik
Pada Hidroponik, pupuk tanaman disebut dengan Nutrisi Hidroponik. Jenis-jenis nutrisi tanaman Hidroponik seperti telah disebutkan di atas.6. Penyiapan Alat dan Bahan lainnya
Alat dan bahan lainnya yang dibutuhkan seperti netpot, sumbu (dari kain flanel), wadah tanam (dari toples plastik atau botol plastik bekas), dan benih tanaman.Materi lebih lanjut tentang Hidroponik dapat ditelusuri lebih lanjut di Google. Nah, untuk memperoleh alat dan bahan Hidroponik dapat diperoleh di toko pertanian, toko khusus Hidroponik, dan toko online.
Begitulah informasi mengenai pembelajaran menanam tanaman Hidroponik kepada siswa sekolah. Semoga bermanfaat. Yuk bagikan artikel ini supaya membawa manfaat lebih banyak lagi.